Upacara Hardiknas Bupati Serahkan Tropi Dan Penghargaan


           
BIMA, Media NTB - Upacara peringatan Hari Pendidikan Nasional yang dilangsungkan di kantor Bupati Bima dusun godo desa Talabiu Kecamatan Woha pada hari Selasa (2/5)  Bupati Bima Hj.Indah Dhamayanti Putri dan Wakil Bupati Bima Dahlan M.Noer menyerahkan berbagai macam tropi dan penghargaan pada masing – masing lomba dalam rangka memeriahkan HARDIKNAS yaitu pada lomba / hasil seleksi guru, kepala sekolah, pengawas berprestasi dan berdedikasi tingkat Kabupaten Bima tahun 2017; Juara 1 guru berprestasi atas nama Asturi, S.Pd. M.Pd yang berasal dari TK. Sinar Mutiara Lambu,juara 1 kepala sekolah TK. Berprestasi Siti Rahmah, S.Pd unit kerja TK. Sinar Mutiara Lambu, Juara 1 guru SD berprestasi Asturi, S.Pd, M.Pd unit kerja SDN Bolo, juara 1 pengawas TK. Berprestasi Nurhayati, HMS, S.Pd uni kerja pengawas TK. Bolo, juara 1 Kepala Sekolah SD berpretasi Julaiha, S.Pd berasal dari SDN 4 Kore – Sanggar, juara 1 pengawas SD berprestasi Abdurrahman, S.Pd  unit kerja pengawas SD kecamatan Lambu, Juara 1 Guru SMP berpretasi Mulyadin, S.Pd, M.Pd unit kerja pengawas SD kecamatan Lambu, juara 1 Kepala Sekolah SMP berprestasi Suaidin, M.Pd unit kerja SMPN 1 Bolo, Juara 1 Pengawas SMP berprestasi H. Iqbal, M.Pd unit kerja Pengawas Dikbudpora Kabupaten Bima.
           
Selanjutnya Juara 1 guru SD  berdedikasi Imran, S.Pd, SD unit kerja SDN Tarlawi Wawo, juara1 Kepala Sekolah SD berdedikasi Abdul Karim, S.Pd. M.Pd, unit kerja SDN Tarlawi Wawo, juara 1 pengawas SD berprestasi Malik, S.Pd, M.Pd unit kerja pengawas SD Langgudu, Juara 1 guru TK. Terpencil berprestasi Hasna, S.Pd, M.Pd unit kerja TK. Tunas Kelapa, juara 1 kepala sekolah TK. Terpencil berprestasi Hadijah, S.Pd unit kerja TK. Lia Ko Tarlawi, juara 1 pengawas TK  terpencil berprestasi H. Lukman A. Rasyid, S.Pd .M.Pd unit kerja Pengawas TK. Kecamatan Wawo, juara 1 guru SD terpencil berprestasi Salbiah, S.Pd unit kerja SDN.Inp.Kangga Langudu, Juara 1 Kepala Sekolah SD terpencil berprestasi Sudirman, Spd, M.Si unit kerja SDN Inp. Jia Sape, juara 1 Pengawas SD terpencil berprestasi H.Ismani, S.Pd unit kerja pengawas SD kecamatan Donggo.
           
Pada lomba gerak jalan indah SD / MI tingkat Kabupaten Bima tahun 2017 untuk tingkat Putra, juara 1 diraih oleh SDN Inpres talabiu Kecamatan Woha jumlah nilai 479,6, juara II diraih oleh MIN Parado Kecamatan Parado jumlah nilai 451,9, juara III diraih oleh SDN Bajo kecamatan Soromandi dengan jumlah nilai 450,6, juara harapan 1 diraih oleh Min 6 Bima kecamatan Bolo dengan jumah nilai 449,6, juara  harapan II diraih oleh SDN Inpres 2 Lanta kecamatan Lambu dengan jumlah nilai 430,3, juara harapan III diraih oleh SDN Tonda Kecamatan Madapangga dengan jumlah nilai 407,1
           
Untuk Putri juara 1 diraih oleh SDN Inpres Dena kecamatan Madapangga dengan jumlah nilai 456,5, juara II diraih oleh SDN 1 Maria kecamatan Wawo dengan jumlah nilai 444,4, juara III diraih oleh SDN 1 Sila kecamatan Bolo dengan jumlah nilai 439,9, juara harapan 1 diraih oleh SDN 2 Sape kecamatan Sape dengan jumlah nilai 439,3, Juara harapan II diraih oleh SDN 2 Tawali kecamatan Wera dengan jumlah nilai 430,5 juara harapan III diraih oleh SDN 2 Tente Kecamatan Woha dengan jumlah nilai 421,9
           
Gerak jalan indah  SMP / MTs  Putra tingkat  Kabupaten Bima, juara 1 diraih oleh SMP 3 Sape Kecamatan Sape  jumlah nilai 472,5, juara II diraih oleh SMP 1 Woha  Kecamatan woha  jumlah nilai 470,3, juara III diraih oleh SMP 1 Monta  kecamatan Monta  dengan jumlah nilai 450,6, juara harapan 1 diraih oleh MTs Negeri 1 sila kecamatan Bolo dengan jumah nilai 448,1, juara  harapan II diraih oleh SMPN 1 Ambalawi  kecamatan Ambalawi  dengan jumlah nilai 430, juara harapan III diraih oleh SMPN 3 Wera  Kecamatan Wera dengan jumlah nilai 413,8.

           
Pada gerak jalan regu Putri juara 1  diraih oleh SMPN 1 Wawo kecamatan Wawo dengan jumlah nilai 513,5, juara II diraih oleh SMPN 1 Sape  kecamatan Sape  dengan jumlah nilai 491,9, juara III diraih oleh SMP 1 Monta  kecamatan Monta  dengan jumlah nilai 471,5,  juara harapan 1 diraih oleh SMP 1 Woha  kecamatan Woha  dengan jumlah nilai 444, Juara harapan II diraih oleh SMPN 1 Langgudu  kecamatan Langgudu dengan jumlah nilai 443,8 juara harapan III diraih oleh SMPN 2 Belo  Kecamatan Belo dengan jumlah nilai 440,5.

Gerak jalan indah  SMA / SMK  Putra tingkat  Kabupaten Bima, juara 1 diraih oleh SMAN 1 Woha Kecamatan Woha  jumlah nilai 478,1, juara II diraih oleh MAN 1 Bima   Kecamatan Bolo  jumlah nilai 448,8, juara III diraih oleh SMAN 2 Lambu kecamatan Lambu  dengan jumlah nilai 445,9, juara harapan 1 diraih oleh SMAN  1 Wawo  kecamatan Wawo dengan jumah nilai 433,4, juara  harapan II diraih oleh SMA PGRI Sape   kecamatan Sape  dengan jumlah nilai 413,4, juara harapan III diraih oleh SMAN 1 Ambalawi  Kecamatan Ambalawi  dengan jumlah nilai 409.

Untuk putri juara 1  diraih oleh SMAN 1 Bolo kecamatan Bolo dengan jumlah nilai 492,5, juara II diraih oleh SMAN 1 Madapangga   kecamatan Madapangga   dengan jumlah nilai 487,5, juara III diraih oleh SMAN 1 Lambu  kecamatan Lambu  dengan jumlah nilai 474,6,  juara harapan 1 diraih oleh SMAN  2 Woha  kecamatan Woha  dengan jumlah nilai 453,8, Juara harapan II diraih oleh SMAN 1 Sape   kecamatan Sape  dengan jumlah nilai 444,4 juara harapan III diraih oleh MA Al – Muhlisin   Kecamatan Parado dengan jumlah nilai 419,4.

Disamping itu, pada Lomba Olimpiade Sains (O2SN) tingkat SD pada mata pelajaran Matematika  juara 1 diraih oleh Aisya Rezki Aprilia yang berasal dari SDN Inp. Waworada kecamatan Langgudu, juara II diraih oleh Nuriani Qomaria berasal dari SDN Inpres SOndosia kecamatan Bolo, juara III diraih oleh Juriati berasal dari SDN Inp. Tonda kecamatan Madapangga, juara IV diraih oleh Mustaqimah berasal dari Min Parado kecamatan Parado, juara V diraih oleh Dini Angriani berasal dari SDN 2 Simpasai Lambu kecamatan Lambu, juara VI diraih oleh Umul Jainab berasal dari SDN Kuta Kecamatan Lambitu.

O2SN mata Pelajaran ILmu Pengetahuan Alam juara 1 diraih oleh  Miftahul Rahmah berasal dari SDN 3 Kore Kecamatan sanggar, juara II diraih oleh Nazwa Salsabilah berasal dari SDN Kombo Kecamatan Wawo, juara III diraih oleh Gina Fikriyani berasal dari SDN 5 Sila kecamatan Bolo, juara IV diraih oleh Fadylan Cahyani Adelia berasal dari SDN 1  Maria Kecamatan Wawo, Juara V diraih oleh Nizam Muzakir berasal dari SDN Inp. Rato Kecamatan Bolo, juara VI diraih oleh Ramadhani Novita Safitri berasal dari Min Sila kecamatan Bolo  
           
Lomba O2SN tingkat SMP / MTs. Pada mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam juara 1 diraih oleh  Resti Muthil Jannah  berasal dari SMPN 1 Ambalawi  Kecamatan Ambalawi , juara II diraih oleh Sukma Ayu  berasal dari SMPN 1 Donggo  Kecamatan Donggo, juara III diraih oleh Ilmiyah Ramadhani  berasal dari SMP Muhammadiyah Dena  kecamatan Madapangga. Selanjutnya O2SN Mata Pelajaran Matematika juara 1 diraih oleh  Nurfijriati  berasal dari SMPN 1 Donggo  Kecamatan Donggo , juara II diraih oleh M. Awwallul  berasal dari SMPN 1 Bolo  Kecamatan Bolo, juara III diraih oleh Putri Wahyuniar  berasal dari SMPN 2 Lambitu  kecamatan Lambitu.
           
O2SN Mata Pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial juara 1 diraih oleh  Aulia   berasal dari SMPN 3 Bolo   Kecamatan Bolo , juara II diraih oleh Ifansyah   berasal dari SMPN 5 Bolo  Kecamatan Bolo, juara III diraih oleh Sukmawati  berasal dari SMPN 4 Sape   kecamatan Sape.
           
Pada pemilihan siswa berprestasi juara 1 diraih oleh Ika Rizqani yang berasal dari SDN Sondosia kecamatan Bolo, juara II diraih oleh Gina Fikriyani yang berasal dari SDN 5 Sila kecamatan Bolo, Juara III bersama diraih oleh Aldi Ferdian yang berasal dari SDN Inp. Rato kecamatan Bolo dan Selvi Nurul Ramdhani yang berasal dari SDN Inp. Sondosia kecamatan Bolo, juara IV bersama Aisya Rizki Aprilia yang berasal dari SDN Inp. Waworada kecamatan Langgudu, Siti Sahrani yang berasal dari SDN Inp. BRE kecamatan Palibelo serta Salsabilah Yunarti yang berasal dari SDN Sie kecamatan Monta dan juara V bersama diaraih oleh Muhamaad Raihan yang berasal dari SDN 2 Maria kecamatan Wawo, Nazwa Salsabilah yang berasal dari SDN Kombo kecamatan Wawo, ridho Rahmawati yang berasal dari SDN Kanca kecamatan Parado
           
Lomba cerdas cermat tingkat SD juara I diraih oleh SDN Naru 1 sape Kecamatan Sape, juara II diraih oleh SDN Karumbu Kecamatan Langgudu, juara III diraih oleh SDN Doridungga Kecamatan Donggo serta juara IV diraih oleh SDN I Sila kecamatan Bolo.(H/M)

Tidak ada komentar

Diberdayakan oleh Blogger.